Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-23 Indonesia Tetap Diganjar Bonus meski Gagal Juara Piala AFF U-23 2023

By Arif Setiawan - Senin, 28 Agustus 2023 | 15:15 WIB
Skuat timnas U-23 Indonesia (skuad timnas U-23 Indonesia) sedang berfoto bersama pada podium setelah menempati juara kedua atau runner-up Piala AFF U-23 2023 di Rayong Province Stadium, Thailand, Sabtu (26/8/2023). (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

"Kita juga pikirkan," kata Sumardji.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kepala Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, saat ditemui seusai melepas timnas U-23 Indonesia menuju Piala AFF 2023 di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, 14 Agustus 2023.

Sementara itu, timnas U-23 Vietnam rupanya juga mendapatkan bonus terkait keberhasilan menjuarai Piala AFF U-23 2023.

Bonus tersebut datang dari Federasi Sepakbola Vietnam (VFF).

Dilansir BolaSport.com dari thethao247, VFF langsung memberikan bonus sebesar 1 miliar VND atau sekitar 637 juta rupiah tepat setelah laga melawan timnas U-23 Indonesia.

"Segera setelah upacara penghargaan pada tengah malam, untuk memberikan hadiah sekaligus mengakui prestasi seluruh tim."

"VFF memutuskan untuk memberikan 1 miliar VND kepada timnas U-23 Vietnam setelah kemenangan ini," tulis thathao247.

Namun bonus tersebut belum mencakup semuanya.

Baca Juga: Shin Tae-yong Beberkan Pemain yang Isi Timnas U-23 Indonesia dan Timnas Senior untuk FIFA Matchday dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 yang Berbarengan

Timnas U-23 Vietnam rupanya juga diganjar bonus atas hasil yang diraih pada laga-laga sebelumnya.