Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Janjikan Kualitas ke Shin Tae-yong, Pelatih PSM Makassar Minta Banyak Pemainnya Bisa Dipanggil ke Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 30 Agustus 2023 | 10:30 WIB
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares, sedang memberikan keterangan kepada awak media dalam sesi jumpa pers setelah laga pekan pertama Liga 1 2023 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (3/7/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Selain mengirim pemain ke timnas, Tavares cukup bangga dengan anak asuhnya saat ini.

Pasalnya, mereka sedang berjuang di Kualifikasi AFC Cup 2023/2024.

Pada ajang ini PSM datang sebagai perwakilan Indonesia setelah menang di babak play-off beberapa waktu lalu.

"Tapi jangan lupakan satu hal, kami juga mewakili Indonesia dalam pertandingan terakhir."

"Pada tanggal 23 Agustus (lolos playoff AFC Cup, dan kami berharap bahwa kami dapat meraih poin untuk peringkat yang lebih baik," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P