Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dengan kemenangan tersebut, AC Milan masih kokoh di urutan pertama dengan 9 poin.
Jumlah poin itu didapatkan oleh AC Milan dari 3 kemenangan secara beruntun dalam 3 laga awal musim ini.
Sementara untuk AS Roma, kekalahan itu membuat mereka terbenam di urutan ke-18 dengan 1 poin.
Pasukan Jose Mourinho belum beranjak dari zona degradasi lantaran hanya sanggup mengumpulkan 1 poin dari tiga laga.
Hasil Liga Italia 2023-2024 pekan ketiga sampai Sabtu (2/9/2023) dini hari WIB, dilansir BolaSport.com dari situs resmi Liga Italia:
Akses klasemen Liga Italia 2023-2024 pada tautan di bawah ini:
Klasemen Liga Italia 2023-2024