Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Muda Persija Akui Taktik Shin Tae-yong di Timnas U-23 Indonesia Beda dari Thomas Doll

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 10 September 2023 | 16:00 WIB
Pemain timnas U-23 Indonesia, Rayhan Hannan saat sesi latihan di Stadion Sriwedari, Solo pada Minggu (10/9/2023). (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

"Dapat pelajaran baru juga, taktiknya juga berbeda dari Thomas doll.'

"Makin banyak pelajaran yang saya dapat," tambahnya.

Baca Juga: Sikap Shin Tae-yong soal Selebrasi Hokky Caraka yang Jadi Buah Bibir Usai Timnas U-23 Indonesia Menang 9-0 atas Taiwan

Anak dari pemain legedaris Harry Salisbury.

Sang ayah beberapa kali memberikan semangat agar tidak mudah menyerah.

Selain itu, dia tidak memiliki alasan khusus untuk memilih posisi gelandang dan tidak seperti ayahnya yang berperan sebagai bek.

"Mungkin memberi masukan juga biasanya, intinya jangan pernah takut salah, belajar terus, semua kan butuh proses jadi lebih baik."

"Tidak tahu (soal perbedaan posisi dengan ayah), mungkin memang beda saja, saya lebih suka di tengah," pungkasnya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P