Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2022 - Vietnam Dihajar Iran, Sang Pelatih Bongkar Proyek Strategis PSSI-nya Vietnam untuk Piala Dunia 2026

By Metta Rahma Melati - Jumat, 22 September 2023 | 17:30 WIB
Pelatih timnas U-23 Vietnam, Hoang Anh Tuan, saat memberikan keterangan kepada awak media setelah laga final Piala AFF U-23 2023 melawan timnas U-23 Indonesia di Rayong Province Stadium, Thailand, Sabtu (26/8/2023). (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

"Kami memerlukan waktu, kami memerlukan turnamen ini agar para pemain dapat menantang diri mereka sendiri dan berkembang secara profesional.

"Visi kami adalah jangka panjang, untuk tahun depan dan seterusnya dengan fokus pada Piala Dunia 2026 dan 2030. Fokus strateginya adalah pada pemain muda," ujarnya.

Saat ini Vietnam berada di posisi ketiga dengan tiga poin di Grup B.

Mereka masih akan melawan Arab Saudi pada 24 September 2022.

Sementara, Iran memimpin Grup B dengan empat poin.

Pada posisi kedua diisi oleh Arab Saudi dengan empat poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P