Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketum The Jakmania Usulkan Bentuk Yayasan untuk Korban Kanjuruhan, Erick Thohir: Saya Orang Pertama yang Nyumbang

By Abdul Rohman - Minggu, 1 Oktober 2023 | 20:15 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan sambutan dalam Simposium Suporter Sepak Bola Nasional 2023 di Hotel Royal, Kuningan, Jakarta, Minggu (1/10/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"PSSI juga instropeksi diri, suporter instropeksi diri ya karena peristiwa itu," tutur Erick Thohir.

FIFA sendiri terus mengawasi transformasi sepak bola Indonesia yang tengah dijalankan.

"Dan yang ingin mau kita lakukan terjadi percepatan sehingga tidak ada lagi peristiwa yang tidak diinginkan sampai kapan pun," ujar Erick Thohir.

"Dan FIFA punya komitmen mendampingi karena itu FIFA akan membuka kantornya nanti, kantor transisi mungkin di pertengahan November."

"Dan kami juga PSSI sudah membentuk komite ad-hoc suporter tidak lain karena bagian kesepakatan transformasi sepak bola antara pemerintah, PSSI, dan FIFA," ujarnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P