Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Percepat Pelatihan VAR, Erick Thohir Pastikan Sudah Siap di Liga 1 Februari Mendatang

By cherlie ferisna febrianti - Selasa, 10 Oktober 2023 | 19:30 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Kawasan Senayan, Jakarta, Selasa (3/10/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Sementara penempatan VAR secara resmi nantinya akan disampaikan PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator pertandingan.

"Dengan ini kita harapkan bisa menekan kesalahan individu untuk para wasit," ucap Erick.

"Tetapi kalau ada 'permainan', pengaturan skor, atau sepak bola negatif, ya tetap kita tangkap."

"Polisi punya komitmen penjarakan,"

"Saya punya komitmen hukum seumur hidup," ujarnya.

Rencana hukuman bagi wasit ini juga sudah ia diskusikan bersama PSSI, Komite Dispilin (Komdis), dan PT Liga.

Baca Juga: Hasil Sidak FIFA ke Stadion SJH Jelang Piala Dunia U-17 2023, Detail-detail Penting Jadi Sorotan

Yang telah disampaikan pada saat komite wasit.

"Itu lah yang kita harus dorong agar sepak bola ini terus bisa terjadi peningkatan."

"Tidak hanya industri olahraganya tapi juga prestasinya juga, karena ini berkaitan," kata Erick.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P