Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Rencana Gila Shin Tae-yong. Tidak ada Rotasi dan Pasang Pemain Timnas Indonesia di Luar Posisinya
Posisinya saat ini digantikan oleh pemain yang tak kalah berbakat.
Nama Arkhan Fikri jadi pengganti sepadan dari pemain berusia 20 tahun tersebut.
2. Rafael Struick
Penyerang ADO Den Haag ini dipastikan absen karena cedera ringan.
Pernyataan ini disampaikan oleh Shin Tae-yong pada konferensi pers sehari sebelum laga Timnas Indonesia vs Brunei Darussalam pada Rabu (11/10/2023),
Rafael Struick bakal menemani nama Marselino Ferdinan yang juga sama-sama masih menyaksikan dari bangku penonton.
Rafael Struick sebelumnya sudah mencatatkan dua caps bersama Timnas Indonesia senior.
Baca Juga: Shin Tae-yong Ingin Timnas Indonesia Pesta Gol ke Gawang Brunei Darussalam