Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tinggal Menunggu Waktu, Aroma Liga Inggris Warnai Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Sabtu, 4 November 2023 | 10:00 WIB
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, saat hadir di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Dia saat ini diikat oleh tim kasta kedua Swansea dan berposisi sebagai bek kiri.

Pemain berusia 21 tahun ini memulai kariernya saat bergabung dengan akademi Excelsior Rotterdam pada tahun 2016.

Dia kemudian promosi ke tim U-17, U-19, dan akhirnya menembus tim senior Excelsior Rotterdam.

Di Excelsior, Nathan bermain dalam 57 pertandingan sebelum akhirnya merapat ke Swansea.

Namun, hingga pekan ke-14 dia belum bermain dan beberapa kali mengisi bangku cadangan.

Sama seperti Hubner, proses naturalisasi Nathan masih berjalan dan saat ini sudah berada di DPR.

Diperkirakan Nathan akan mendapatkan status WNI pada bulan Maret tahun depan.

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023).

Elkan Baggott

Nama terakhir tentu saja Elkan Baggott yang saat ini membela Ipswich Town.