Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Erick Thohir Ceritakan Perjuangan Tonci Menembus Skuad Timnas U-17 Indonesia, dari Tak Punya Sepatu hingga Lolos Seleksi

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 5 November 2023 | 15:30 WIB
Bek timnas U-17 Indonesia Tonci Shouter saat menjalani pertandingan uji coba melawan SV Meppen di Jerman, Selasa (17/10/2023). (DOKUMENTASI PSSI)

Sementara Amar Brkic berada di klub Hoffenheim di Liga Jerman.

"Tetapi juga ada pemain diaspora," ujar Erick.

"Welber Jardim dari Sao Paulo, dia orang indonesia, dia mau memperkuat."

"Ada juga Amar Brkic yang sekarang sudah di Jerman dari Hoffenheim juga memperkuat. Inilah Indonesia," ujarnya.

Timnas U-17 Indonesia bakal satu grup dengan Ekuador, Panama, dan Maroko.

Laga perdana sendiri bakal berlangsung pada 10 November 2023 saat Timnas U-17 Indonesia jumpa Ekuador.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P