Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Masters 2023 - Alwi Siap Berjuang Habis-habisan Jalani Laga Kedua dalam Sehari demi Tiket Babak Utama

By Nestri Y - Selasa, 7 November 2023 | 10:05 WIB
Tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan, saat tampil pada babak 16 besar dari kualifikasi Korea Masters 2023 di Gwangju Women's University Stadium, Gwangju, Korea Selatan, 7 November 2023. (PBSI)

"Di final kualifikasi siang nanti, saya mau fokus lagi, memperbaiki kesalahan-kesalahan yang tadi masih dilakukan," kata Alwi bertekad.

"Permainan tadi sudah cukup oke dan saya mau melanjutkan itu, berjuang habis-habisan untuk dapat tiket babak utama," tegas Alwi.

Pertandingan Alwi vs Kuo diperkirakan akan berlangsung pada pukul 11.20 WIB di Lapangan 3 Gwangju Women's University Stadium.

Baca Juga: Korea Masters 2023 - Tak Ada Durian Runtuh bagi Kento Momota meski Duel Lawan Raja Bulu Tangkis Malaysia Urung Terlaksana

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P