Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Adalah saat derbi Indonesia tercipta yang mempertemukan Putri Kusuma Wardani melawan Ester Nurumi Tri Wardoyo.
Pertemuan nanti akan menjadi pertama kalinya bagi kedua pemain bersua pada turnamen level internasional.
Namun Putri masih lebih diunggulkan sebagai pemain ranking 28 dunia dibanding Ester dengan pemain peringkat 49 dunia.
Baca Juga: Update Ranking BWF - Rehan/Lisa Turun Sendiri meski Tampil Paling Jauh di Hylo Open, tapi...
Tunggal putri lainnya yang juga akan tampil adalah Komang Ayu Cahya Dewi ketika menghadapi wakil Azerbaijan, Keisha Fatimah Az Zahra.
Satu-satunya wakil dari sektor ganda campuran, Adnan Maulana/Nita Violina Marwah juga akan tampil setelah terakhir kali berlaga pada Hong Kong Open 2023.
Rangkaian pertandingan babak pertama Korea Masters 2023 bisa disaksikan secara gratis di Youtube BWF TV mulai pukul 08.00 WIB.
JADWAL KOREA MASTERS 2023 UNTUK WAKIL INDONESIA
RABU (8/11/2023)
Lapangan 1