Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Korea Masters 2023 - Diakhiri Kekalahan Menyakitkan Rahmat/Kevin, Indonesia Sisakan 1 Wakil di Perempat Final

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 9 November 2023 | 16:00 WIB
Ganda putra Indonesia, Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo, saat tampil pada babak pertama Korea Masters 2023 di Gwangju Women's University Stadium, Gwangju, Korea Selatan, 7 November 2023. (PBSI)

Permainan apik mereka berlanjut ke gim kedua hingga mampu memimpin sampai pertengahan gim kedua.

Sayangnya, Rahmat/Kevin goyah saat mendekati poin-poin kritis hingga akhirnya harus kehilangan kans mengamankan tiket ke perempat final.

Pada gim penentu, Rahmat/Kevin sudah kehilangan momentum sejak awal dengan terus tertinggal dan harus mengakui keunggulan lawannya.

REKAP KOREA MASTERS 2023 UNTUK WAKIL INDONESIA

Babak 16 Besar

Kamis (9/11/2023)

MS: Shesar Hiren Rhustavito vs Wang Tzu Wei (Taiwan/5) 16-21, 12-21

WS: Komang Ayu Cahya Dewi vs Pornpicha Choeikeewong (Thailand) 10-21, 17-21

WS: Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Lin Sih Yun (Taiwan) 21-15, 21-13

MD: Rahmat Hidayat/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan (Taiwan/3) 21-14, 21-23, 16-21

XD: Adnan Maulana/Nita Violina Marwah vs Seo Seung-jae/Chae Yu-jung (Korea Selatan/1) 15-21, 17-21

Baca Juga: Korea Masters 2023 - 1 Wakil Indonesia Sudah Habis-habisan, Juara Dunia Sempurna Pijak Perempat Final

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P