Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami harus seperti mereka atau kami harus pulang dan kembali."
"Hari ini kami menunjukkan performa yang akurat dan keinginan untuk menang."
"Kami bermain dengan baik. Para pemain menunjukkan bahwa pada pertandingan pertama mereka sangat cemas."
"Namun, hari ini mereka lebih tenang dan berada di jalan yang benar untuk meraih kemenangan," imbuhnya.
Timnas U-17 Argentina untuk sementara berada di peringkat kedua di klasemen Grup D Piala Dunia U-17 2023 dengan torehan 3 poin.
Pada laga terakhir fase grup, La Albiceleste bakal menghadapi tim juru kunci, Polandia, yang sudah dipastikan gagal melaju ke fase gugur.
Duel antara timnas U-17 Polandia dan timnas U-17 Argentina bakal tersaji di Jakarta International Stadium (JIS), Jumat (17/11/2023) pukul 16.00 WIB.