Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Diario AS melaporkan bahwa kembalinya De Jong akan membuat pelatih Xavi Hernandez kembali menggunakan lima gelandang dalam upaya untuk membuat timnya lebih kuat dan menghentikan performa buruk mereka.
Barcelona akan kembali kepada pakem 4-2-3-1 seperti di awal musim.
Baca Juga: Punya Lionel Messi, Pantas Bayer Leverkusen-nya Xabi Alonso Jago Banget
Barcelona akan menggunakan double pivot yang diisi oleh De Jong dan Ilkay Guendogan.
Guendogan kemungkinan akan bergantian dengan Oriol Romeu.
Sementara posisi tiga gelandang di depan mereka akan diserahkan kepada Pedri, Gavi, sertq Raphinha.
Adapun untuk ujung tombak sudah pasti Robert Lewandowski yang bakal menempatinya.
Dengan begini, Felix kemungkinan akan lebih sering diturunkan sebagai pemain pengganti oleh Xavi.
Apalagi, performa sang winger sudah sangat menurun dibandingkan saat kali pertama datang ke Camp Nou.
Saat ini, Felix udah gagal mencetak gol dalam 11 pertandingan terakhir di lintas kompetisi.