Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Kalah di Laga Terakhir, Indonesia Tetap Lebih Hebat dari Empat Negara dan Negeri Vrindavan

By Ade Jayadireja - Kamis, 16 November 2023 | 21:16 WIB
Arkhan Kaka Putra (jersey putih) sedang berusaha melewati lawannya dalam laga match day ketiga babak penyisihan Grup A Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Maroko versus timnas U-17 Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Kamis (16/11/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Korea Selatan gantian menjadi tuan rumah untuk edisi 2007.

Tergabung di Grup A, armada muda Negeri Ginseng berakhir sebagai penghuni peringkat ketiga dan mengantongi tiga angka.

Uni Emirat Arab (2013) dan India (2017) jadi negara Asia paling apes karena tak sanggup mendapatkan satu poin pun ketika berstatus tuan rumah.

Perolehan poin setiap negara tuan rumah Piala Dunia U-17 di fase grup:

China - 5
Kanada - 0
Skotlandia - 4
Italia - 2
Jepang - 4
Ekuador - 4
Mesir - 5
Selandia Baru - 3
Trinidad Tobago - 0
Finlandia - 3
Peru - 1
Korsel - 3
Nigeria - 7
Meksiko - 9
Uni Emirat Arab - 0
Cile - 4
India - 0
Brasil - 9
Indonesia - 2

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P