Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Didorong Kerja Lebih Keras usai Timnas U-23 Indonesia Tergabung di Grup A Piala Asia U-23 2024

By Abdul Rohman - Jumat, 24 November 2023 | 14:15 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya saat berlatih di Lapangan A, Senayan, Jakarta, Senin (9/10/2023) siang. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Siapapun lawannya," sambung mantan Presiden Inter Milan tersebut.

Sebelumnya, timnas U-23 Indonesia melaju ke Piala Asia U-23 2024 dengan melewati babak Kualifikasi.

Kala itu, timnas U-23 Indonesia sukses menyandang status juara Grup di fase Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.

Tergabung di Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, skuad Garuda Muda menorehkan enam poin.

Rincian hasilnya, menang 9-0 atas Taiwan dan 2-0 melawan Turkmenistan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P