Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Memasuki babak kedua Jonathan Bustos hampir menambah keunggulan untuk PSS Sleman lewat skema yang sama pada menit ke-50.
Namun penjaga gawang Ega Rizky masih bisa memotong bola.
Ega Rizky kembali menyelamatkan gawang Barito Putera ketika menggagalkan peluang Hokky Caraka pada menit ke-56.
Hokky Caraka akhirnya mencetak gol kedua untuk PSS Sleman pada menit ke-70.
Striker baru PSS Sleman, Ajak Riak hampir mencetak gol debutnya pada menit ke-80, namun tendangannya masih membentur tiang gawang.
Barito Putera memperkecil ketertinggalan pada menit ke-84 lewat Eksel Runtukahu.
Pada menit 90+2 PSS Sleman malekukan serangan yang memporak-porandakan pertahanan Barito Putera.
Baca Juga: Eks Kiper Timnas U-23 Indonesia Curhat usai Debutnya di Persita Berakhir Manis Ganda
Eksekusi Jehad Ayoub membentur tiang atas Ega Rizky.
PSS Sleman unggul 2-1 dari Barito Putera di ujung pertandingan.