Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dengan meraih kemenangan kelima ini, PSS Sleman berhasil naik peringkat klasemen ke posisi 13 berkat 23 poin.
Sedangkan Barito Putera masih tetap berada di atas Super Elja peringkat ke-7 klasemen sementara.
Meski demikian, dengan koleksi 28 poin ini skuad besutan Rahmat Darmawan itu berpotensi disalip oleh dua tim di bawahnya.
Mengingat baik Persija Jakarta maupun Persik Kediri sama-sama kantongi 26 poin.
Apabila pada pertandingan ke-20 nya kedua tim sama-sama raih kemenangan, Barito Putera dipastikan akan turun klasemen.