Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

JIS Tergenang Air di Piala Dunia U-17 2023, Pembangunan yang Menghabiskan Rp 4,5 Triliun Mulai Dipertanyakan

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 26 November 2023 | 21:30 WIB
Jelang laga babak delapan besar Piala Dunia U-17 2023 antara timnas U-17 Brasil versus timnas U-17 Argentina tampak tergenang seusai hujan deras di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara, Jumat (24/11/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Piala Dunia U-17 2023 - Buntut Genangan Air, Pelatih Argentina Sebut Stadion Si Jalak Harupat Lebih Bagus dari JIS

Namun faktanya terjadi kebocoran dan banjir di sana sini.

Hal ini dinilai membuktikan adanya masalah besar di balik JIS.

"Saat ini saya rasa kita harus fokus melakukan pembenahan daripada komentar yang tidak perlu," tegas Anggara.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P