Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia U-17 2023 - Asisten Pelatih Mali Kagumi Keindahan Masjid Zayed dan Ingin Cicipi Kuliner Khas Solo

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 27 November 2023 | 22:15 WIB
Ilustrasi - Masjid Sheikh Zayed. (Kemenag)

"Kita sudah tahu [Masjid Zayed]," ujar Ahmad Duage.

"Perwakilan kita sudah pernah ke sana bersama FIFA."

"Bagi saya Masjid Zayed sangat luar biasa," ujarnya.

Timnas U-17 Prancis bakal jadi lawan berikutnya dari Mali.

Laga tersebut bakal dilangsungkan pada Selasa (28/11/2023) malam WIB.

Pertandingan tersebut bakal memperebutkan satu tiket ke partai puncak yang dilangsungkan di Stadion Manahan, Solo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P