Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Mengetahui hal tersebut, Erik ten Hag mengaku telah mewanti-wanti anak asuhnya agar tetap tenang.
"Anda harus tetap tenang dan jangan terlalu emosional," kata Ten Hag, dikutip BolaSport.com dari The Guardian.
"Kendalikan emosi, jangan berikan apa pun."
"Wasit juga, jangan beri mereka waktu yang bisa mereka ambil."
"Jadi Anda harus menjauhi momen seperti itu."
"Anda harus menjadikannya permainan Anda."
"Yang penting bukanlah bagaimana lawan bermain, yang terpenting adalah bagaimana Anda bermain."
"Kami akan membuat rencana yang bagus."
"Para pemain harus mengambil keputusan dan tanggung jawab," tuturnya menambahkan.
Baca Juga: Piala Dunia U-17 - Gagal Tiru Messi, Ruberto Justru Senasib Mbappe