Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Ronaldo Nazario atau yang dikenal dengan Ronaldo Kuncung saat tampil di Piala Dunia 2002, memang sosok yang fenomenal terutama dalam mencetak gol.
Apalagi Richarlison juga sama-sama berdarah Brasil seperti Ronaldo.
Kemunculan meme dan gambar tersebut bukannya tanpa alasan.
Pasalnya, dikutip BolaSport.com dari Opta, gol ke gawang Nottingham menjadi gol yang dicetak beruntun oleh Richarlison.
Itu menjadi yang pertama baginya sejak bergabung dengan Spurs pada musim panas 2022.
Baca Juga: Man United Ompong di Anfield, Tak Pernah Bobol Gawang Liverpool sejak 2018
Richarlison has now scored as many Premier League goals as Gareth Bale, Diego Costa and Javier Hernández (53). ???? pic.twitter.com/yaDBLca8Qu
— Squawka (@Squawka) December 15, 2023
Tambahan satu gol itu membuatnya kini menorehkan 4 gol di Liga Inggris.
Pencapaian itu bahkan lebih baik ketimbang 4 penyerang milik Man United.
Keempat pemain itu antara lain Marcus Rashford, Anthony Martial, Antony, dan Rasmus Hojlund.
Marcus Rashford, Anthony Martial, Antony, dan Rasmus Hojlund tampil bapuk bersama Man United di Liga Inggris musim ini.