Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kawal TC Timnas Indonesia Jelang Piala Asia 2023, Waketum PSSI: Para Pemain Harus Kerja Keras

By Abdul Rohman - Rabu, 27 Desember 2023 | 11:45 WIB
Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, sempat memberikan senyuman saat ditemui di Stadion 10 November, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (15/11/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Dilanjutkan bersua Vietnam, Jumat (19/1/2024)

Ditutup duel melawan Jepang, Rabu (24/1/2024).

Pada ajang empat tahun ini, pelatih Shin Tae-yong hanya menargetkan timnas Indonesia lolos ke 16 besar Piala Asia 2023.

PSSI pun menghargai pencapaian yang disasar juru taktik asal Korea Selatan tersebut.

"Sebagaimana kata Shin Tae-yong, dia menargetkan kita lolos 16 besar," ucap Amali.

"Federasi harus realistis," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P