Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hal ini sudah berulang dalam beberapa musim terakhir dan Man United belum juga belajar.
Anthony dan Rasmus Hojlund menjadi contoh terbaru dari kesalahan The Red Devils ini.
Man United harus membayar mahal untuk kedatangan dua pemain tersebut.
Pengeluaran United terasa sia-sia saat keduanya belum bisa menjadi solusi cepat permasalahan klub.
Kasus ini bisa terulang ke Gyokeres jika Man United tidak bersikap hati-hati.
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Mirror.co.uk |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024