Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Dengan Berat Hati, Wataru Endo Tinggalkan Liverpool untuk Hadapi Timnas Indonesia
Dengan demikian, Barcelona akan menggusur anak asuh Diego Simeone dari posisi ketiga jika berhasil mencuri poin dari kandang Las Palmas.
Jelang laga, Xavi Hernandez meminta anak asuhnya agar tak menyia-nyiakan kesempatan tersebut.
Namun, Xavi juga mewanti-wanti anak asuhnya agar tak meremehkan tim asuhan Garcia Pimienta tersebut.
Menurutnya, Las Palmas adalah salah satu tim kejutan pada musim ini selain Girona.
"Garcia Pimienta (Pelatih Las Palmas) melakukan pekerjaannya dengan sangat baik," kata Xavi seperti dikutip BolaSport.com dari situs resmi Barcelona.
"Saya sangat menyukainya, kami bermain bersama untuk tim cadangan Barca."
"Las Palmas memainkan sepak bola menyerang yang bagus dan memainkan bola seperti kami."
Baca Juga: BURSA TRANSFER - Soal Rumor Barcelona Incar Gelandang Girona, Xavi Bilang Begini