Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kompak! Pemain Timnas Indonesia Kampanyekan Stop Bandingkan Pemain Lokal dan Keturunan

By Wila Wildayanti - Jumat, 5 Januari 2024 | 06:45 WIB
Para pemain timnas Indonesia kompak mengkampanyekan agar semua pihak tak membandingkan pemain lokal dan keturunan jelang Piala Asia 2023. (INSTAGRAM/RAFAEL STRUICK)

Untuk itu, mereka juga sama-sama memiliki tekad untuk bisa memberikan yang terbaik buat tim kebanggaan.

“Sebagai pemain, mengenakan jersey 'Merah Putih' bukan hanya kebanggaan, tetapi juga suatu kehormatan bagi kami,” tegasnya.

“Mari bersama-sama, dukung, dan support kami dengan penuh semangat di Piala Asia 2024,” tuturnya.

Sekedar informasi, saat ini timnas Indonesia tengah menjalani TC di Turki sebagai persiapan menghadapi Piala Asia 2023 yang bakal berlangsung di Qatar pada 12 Januari 2024.

Dalam ajang ini, timnas Indonesia bergabung di Grup D bersama Jepang, Irak, dan Vietnam.

Laga perdana tim Merah Putih bakal menghadapi Irak pada 15 Januari 2024.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Rafael Struick (@rafaelstruick)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P