Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Tim putra Denmark telah mengantongi 18 kali juara sejak 1986 secara beruntun. Sedangkan tim putri meraih titel 14 kali.
Skuad Denmark untuk Kejuaraan Beregu Eropa 2024 (14-18 Februari):
Tim Putra:
Anders Antonsen, Rasmus Gemke, Magnus Johannesen, Mads Christophersen, Kim Astrup, Anders Skaarup Rasmussen, Rasmus Kjaer, Frederik Sogaard, Mads Vestergaard, Daniel Lundgaard, Viktor Axelsen (cadangan, non-travelling), Jesper Toft (cadangan, non-travelling).
Tim Putri:
Mia Blichfeldt, Line Kjaersfeldt, Line Christophersen, Amalie Schulz, Julie Dawall Jakobsen, Sara Thygesen, Maiken Fruergaard, Amalie Magelund, Alexandra Boje, Christine Busch, Natascha Antonisen (cadangan, non-travelling), Clara Graversen (cadangan, non-travelling).
Baca Juga: Malaysia Open 2024 Jadi Salah Satu Pertarungan Terberat bagi Axelsen untuk Pertahankan Gelar