Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BURSA TRANSFER - Ada Masalah Apa Man United dengan Real Madrid, Raphael Varane Ditawarkan ke Barcelona

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 7 Januari 2024 | 06:00 WIB
Bek Manchester United, Raphael Varane. (TWITTER.COM/UTDDISTRICT)

Pertama, Varane rentan mengalami cedera setelah bergabung dengan Man United.

Bek berusia 30 tahun itu beberapa kali harus menepi karena dibekap  jenis cedera yang berbeda.

Selanjutnya, Varane merupakan salah satu pemain bergaji tinggi di Man United.

Namun, kontribusinya sangat minim pada musim 2023-2024.

Dirinya baru tampil sebanyak 16 kali di lintas kompetisi.

Maka dari itu, Man United berharap Barcelona mau menerima tawaran mereka.

Untuk mengisi posisi Varane, Man United kabarnya sudah memiliki beberapa incaran.

Salah satunya adalah bek Atalanta, Giorgio Scalvini.

Baca Juga: Inter Milan Masih Rawan Dikudeta Juventus, Simone Inzaghi Ogah Bahas Scudetto

Scalvini sendiri memang mencuri perhatian banyak klub top Eropa baru-baru ini.