Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kesepakatan 2 Pihak, Ada Perubahan Waktu Kick-Off Laga Timnas Indonesia Vs Iran

By Abdul Rohman - Selasa, 9 Januari 2024 | 12:45 WIB
Skuad Timnas Indonesia berfoto menjelang FIFA Matchday kontra Argentina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (19/6/2023) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Iran yang menghuni Grup C akan melawan Uni Emirat Arab, Hongkong, dan Palestina.

Sementara itu, skuad besutan Shin Tae-yong sudah tiba di Qatar pada Minggu (7/1/2024).

"Untuk hari ini kami melakukan latihan pemulihan sekaligus taktikal," ujar Shin Tae-yong.

"Memang latihan sangat ringan."

"Tetapi ini langkah pertama yang baik, berjalan sesuai rencana saya untuk keseluruhan," sambung pelatih asal Korea Selatan itu.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P