Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Menempati Grup D Piala Asia 2023, timnas Indonesia bertemu Irak, Vietnam, dan Jepang.
Pada laga pertamanya, timnas harus mengakui keunggulan Irak dengan skor 1-3.
Saat itu, gol Irak dicetak oleh Mohanad Ali (menit ke-17), Osama Rashid (45+6') dan Aymen Hussein (76').
Sementara gol semata wayang timnas Indonesia diciptakan Yakob Sayuri (37').
Untuk laga kedua Grup D Piala Asia 2023, timnas Indonesia akan berjumpa Vietnam, Jumat (19/1/2024).