Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya pikir mereka akan memiliki peluang bagus," imbuh mantan pemain Cerezo Osaka dan Borussia Dortmund tersebut.
Saat ini, Jepang dan Timnas Indonesia sudah dipastikan tidak akan menjadi Juara Grup D.
Hal ini karena Irak yang sudah memastikan kemenangan atas kedua tim.
Timnas Indonesia saat ini duduk di posisi ketiga dengan poin yang sama dengan Jepang.
Namun Jepang berhak atas runner-up grup usai unggul selisih gol.
Hasil laga Timnas Indonesia vs Jepang bakal jadi penentu kedua tim untuk lolos ke babak berikutnya.