Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soroti Permainan Kontra Australia, 2 Legenda Timnas Indonesia Tetap Salut dengan Pencapaian Skuad Garuda di Piala Asia 2023

By Abdul Rohman - Senin, 29 Januari 2024 | 12:32 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (12/10/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Motivasi pemain-pemain walaupun terhenti di 16 besar, tapi sejarah." membuktikan bahwa tim nasional Indonesia sedang berproses

"Dan berprogres dari senior sampai dengan junior," tutupnya.

Sebelumnya, timnas Indonesia melaju ke 16 besar dengan predikat salah satu peringkat ke-3 terbaik.

Di Grup D Piala Asia 2023, Jordi Amat dkk mengumpulkan tiga poin dari tiga pertandingan.

Rincian hasilnya, satu kemenangan 0-1 atas Vietnam. Kemudian, takluk 1-3 dari Irak dan 3-1 lawan Jepang.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P