Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Final AFC eAsian Cup 2023 - Timnas Indonesia Juara Usai Kalahkan Jepang, Pertama Kalinya Sepanjang Sejarah

By Bagas Reza Murti - Selasa, 6 Februari 2024 | 00:09 WIB
eTimnas Indonesia menang atas Jepang di babak final AFC eAsian Cup 2023, di Virtuocity Arena, Doha, Qatar, Senin (5/2/204). (YOUTUBE.COM/AFCASIANCUP)

Pertarungan seru terjadi di babak adu penalti, timnas Indonesia menang dengan skor 3-2 setelah melalui masing-masing 6 penendang.

Baca Juga: BREAKING NEWS - Ini Hasil Drawing Semifinal Liga 2, Klub Ujung Barat Bertemu Klub Ujung Timur Indonesia

YOUTUBE.COM/AFCASIANCUP
eTimnas Indonesia menang atas Jepang di babak final AFC eAsian Cup 2023, di Virtuocity Arena, Doha, Qatar, Senin (5/2/204).

Timnas Indonesia pun mengambil kemenenagan di gim pertama atas Jepang.

Di gim kedua, laga ketat kembali terjadi dan skor 0-0 terulang di babak pertama.

Pada babak kedua, kedua tim juga kembali bermain imbang 0-0 yang berlanjut hingga babak tambahan.

Lewat Hokky Caraka yang melakukan setpiece tendangan bebas dari Saddil Ramdani, timnas Indonesia membuka skor pada menit ke-97.

Skor ini tak bisa dibalas oleh Jepang hingga laga berakhir.

Timnas Indonesia mengunci kemenangan dengan skor 1-0 atas Jepang di gim kedua.

Artinya timnas Indonesia resmi menjadi juara AFC eAsian Cup 2024.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P