Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Karena perempat final memperbolehkan tim dari satu negara bertemu, maka ada peluang terciptanya bentrokan antara Barcelona dan Real Madrid.
Duel bertajuk El Clasico tersebut merupakan hal langka dalam histori Liga Champions.
Los Blancos dan Blaugrana baru dua kali bersua di panggung tertinggi klub Eropa.
Perjumpaan mereka terjadi saat musim 2001-2002 dan 2010-2011.
PSG VS BAYERN MUENCHEN
Potensi big match lainnya adalah PSG kontra Bayern Muenchen.
Andai terwujud, ini akan menjadi ulangan final Liga Champions 2019-2020.
Pertempuran kala itu berakhir dengan skor 1-0 bagi kemenangan jagoan Jerman.
Musim berikutnya, 2020-2021, PSG berhasil balas dendam pasca-menyingirkan Muenchen dari perempat final lewat keunggulan gol tandang (agregat 3-3).
BARCELONA VS ARSENAL