Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dianggap Sabotase dan Gagal, Philippe Troussier Hadapi Keraguan dari Suporter Vietnam yang Inginkan Pemecatan

By Abdul Rohman - Rabu, 20 Maret 2024 | 15:15 WIB
Pelatih timnas Vietnam, Philippe Troussier (kiri) dan pemainnya bernama Nguyen Hoang Duc (kanan) sedang memberikan keterangan kepada awak media di Media Center Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Rabu (20/3/2024) siang. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Di laga pertama, Vietnam menantang timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (21/3/2024).

Dilanjutkan menjamu skuad Garuda di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (26/3/2024).

Dia menambahkan, anak asuhnya akan berusaha meraih hasil positif atas timnas Indonesia.

Kini Vietnam untuk sementara berada di urutan kedua klasemen Putaran Kedua Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan koleksi tiga poin.

Di dua sebelumnya, Vietnam menorehkan satu kemenangan atas Filipina (0-2) dan kalah dari Irak (0-1)

"Tentu saja, tidak hanya 28 pemain saja, seluruh staf kepelatihan Vietnam juga sudah siap menghadapi laga besok, siap menghadapi tantangan suporter Indonesia," kata Troussier dalam sesi jumpa pers jelang pertandingan.

"Tentu saja, jika ada fans Vietnam di sini, kami selalu menyambut mereka dan merasa terdorong."

"Saya sendiri tidak bisa membuat prediksi paling akurat tentang hasil besok," ujarnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P