Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

23 Pemain Timnas Indonesia untuk Lawan Vietnam di Hanoi - Rafael Struick Lengkapi Kuota, 3 Pemain Demam Urung Menyusul

By Bagas Reza Murti - Selasa, 26 Maret 2024 | 05:45 WIB
Pemain timnas Indonesia, Pratama Arhan, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Fairmont, Senayan, Jakarta, Selasa (19/3/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COMMUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Mereka adalah Ivar Jenner, Pratama Arhan dan Dimas Drajad.

“Kondisi pemain masih belum stabil menurut dokter tim yang standby monitor perkembangan anak-anak jam per jam,” kata Sumardji.

“Kondisi mereka masih lemas dan pusing."

“Ivar kayaknya juga mengalami yang sama.”

Baca Juga: Vietnam Sampai Minta Saran ke Timnas Jepang untuk Hadapi Lemparannya, Pratama Arhan Sendiri Masih Diragukan Tampil

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ivar Jenner (kiri) sedang berduel merebut bola dengan Nguyen Thai Son (kanan) dalam laga grup F babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3/2024).

“Sudah cukuplah (tidak ada yang menyusul lagi."

“Kan sudah sesuai dengan jumlah yang didaftarkan,” tambahnya.

Jumlah 23 pemain ini sesuai jumlah maksimal pemain yang bisa didaftarkan dalam satu pertandingan.

Asisten pelatih timnas Indonesia, Nova Arianto juga mengiyakan demikian saat dihubungi BolaSport.com.