Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hal ini karena Piala Asia U-23 2024 ini bergulir tak sesuai dengan agenda FIFA, sehingga klub tak memiliki kewajiban melepas pemainnya ke timnas U-23 Indonesia.
Walaupun Shin hanya memanggil tiga pemain keturunan ini.
Kekuatan tiga pemain ini tak perlu diragukan lagi, karena mereka sudah menjadi andalan skuad Garuda Muda.
Untuk Ivar Jenner selalu tampil mengesankan saat mengisi posisi lini tengah timnas U-23 Indonesia.
Jendral tengah lapangan itu selalu mendapat pujian dari pecinta sepak bola Tanah AIr saat bermain baik bersama tim senior maupun usia muda.
Sementara itu, Justin Hubner juga dipastikan menjadi salah satu andalan lini belakang timnas Indonesia.
Pemain berusia 20 tahun ini tampil luar biasa menjaga kekokohan tim Merah Putih.
Ia memang belum debut bersama Cerezo Osaha, tetapi kualitasnya tak perlu diragukan.
Justin Hubner selalu berhasil membuat banyak suporter terkesan dengan gaya mainnya yang tenang dalam menjaga tembok pertahanan timnas Indonesia.