Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thomas Cup 2024 - Legiun Sangar, Viktor Axelsen Berpeluang Bawa Denmark Langsung OTW Juara Grup

By Nestri Y - Sabtu, 6 April 2024 | 19:15 WIB
Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, memutuskan mundur dari India Open 2024 (TOSHIFUMI KITAMURA/AFP)

Kenangan tersebut adalah pada Thomas Cup edisi 2016 ketika kompetisi beregu paling bergengsi di dunia ini digelar di Kunshan, China.

Denmark menorehkan sejarah di daratan Tiongkok dengan meraih trofi juara Thomas Cup untuk pertama kalinya setelah mengalahkan Indonesia dengan skor 3-2 pada babak final.

BERIKUT DAFTAR TIM DENMARK PADA THOMAS CUP 2024 (27 APRIL-5 MEI):

Tunggal Putra

1. Viktor Axelsen

2. Anders Antonsen

3. Rasmus Gemke

4. Magnus Johannesen

Ganda Putra

1. Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen

2. Rasmus Kjaer/Frederik Sogaard

3. Mathias Christiansen/Jesper Toft

Baca Juga: Thomas Cup 2024 - Lee Zii Jia dan Titisan Lee Chong Wei Diragukan Tampil, Pintu Terbuka bagi Tunggal Putra Independen

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P