Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Italia - Hujan Kartu Merah di Menit Akhir, Inter Milan Raih Scudetto Tercepat

By Sri Mulyati - Selasa, 23 April 2024 | 03:52 WIB
Inter Milan memastikan diri menjadi juara Liga Italia 2023-2024 usai memetik kemenangan 2-1 atas AC Milan pada laga pekan ke-33. (GABRIEL BOUYS/AFP)

Dumfries mendapat hukuman serupa setelah menarik kerah Theo Hernandez dan mengakibatkan perselisihan dengan pemain AC Milan.

Davide Calabria lalu mendapat kartu merah di waktu terpisah saat terlibat cekcok dengan Mkhikatryan di kotak penalti AC Milan sendiri.

Dengan sembilan pemain tersisa di lapangan, AC Milan harus melihat Inter Milan merayakan Scudetto tercepat dengan lima laga tersisa.

AC Milan 1-2 Inter Milan (Fikayo Tomori 80'; Francesco Acerbi 18’, Marcus Thuram 49’)

Susunan pemain:

AC Milan (4-2-3-1): 16-Mike Maignan; 2-Davide Calabria, 46-Matteo Gabbia, 23-Fikayo Tomori, 19-Theo Hernandez; 14-Tijani Rejinders (9-Olivier Giroud 52’), 7-Yacine Adli (4-Ismael Bennacer 68’); 80-Yunus Musah (17-Noah Okafor 77'), 8-Ruben Loftus-Cheek (21-Samuel Chukwueze 68’), 11-Christian Pulisic; 10-Rafael Leao

Pelatih: Stefano Pioli

Inter Milan (3-5-2): 1-Yann Sommer; 95-Alessandro Bastoni (6-Stefan De Vrij 88'), 15-Francesco Acerbi, 28-Benjamin Pavard; 32-Federico Dimarco (30-Carlos Augusto 78'), 22-Henrikh Mkhitaryan, 20-Hakan Calhanoglu (21-Kristjan Asllani 84'), 23-Nicolo Barella (16-Davide Frattesi 77’), 36-Matteo Darmian (2-Denzel Dumfries 84'); 9-Marcus Thuram, 10-Lautaro Martinez

Pelatih: Simone Inzaghi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P