Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Karena 1 Alasan, Man United Dinilai Lebihi Ekspektasi jika Gebuk Man City dan Jadi Juara Piala FA

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 24 April 2024 | 23:55 WIB
Manchester United menelan kekalahan saat berkunjung ke markas Manchester City di Stadion Etihad pada matchweek 27 Liga Inggris 2023-2024, Minggu (3/3/2024). (PREMIERLEAGUE.COM)

"Maju ke final sudah merupakan pencapaian besar, tapi kami di sini untuk meraih trofi."

"Kami punya peluang memenangkan trofi dan itu bagus."

"Akan tetapi, kami tidak puas dengan berada di final, kami ingin memenangkannya dan itulah yang akan kami kejar dan itulah mentalitas kami."

"Itulah mengapa kami sukses."

"Itu sebabnya saya sukses selama 10 tahun menjadi manajer, saya selalu mengeluarkan kemampuan maksimal dari setiap skuad," tuturnya menambahkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P