Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Kehadiran Alfeandra Dewangga, Shin Tae-yong Ungkap Tidak Langsung Siksa Skuad Timnas U-23 Indonesia di Paris

By Abdul Rohman - Selasa, 7 Mei 2024 | 05:00 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memantau para pemainnya berlatih di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Rabu (20/3/2024) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Kalau bisa keluar, akan langsung berangkat ke sini (Paris)," tutup pelatih berusia 53 tahun itu.

Sebelumnya, PSIS sudah mengizinkan Dewangga bergabung dengan timnas U-23 Indonesia.

"Kami sudah terima surat terkait pemanggilan Dewangga pada Senin siang," kata CEO PSIS, Yoyok Sukawi.

"Dan sore ini Dewangga langsung berangkat."

"Semangat ya Dewa dan bawa Indonesia tampil di Olimpiade Paris 2024," sambung Yoyok Sukawi di laman resmi klub, Senin (6/5/2024).

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P