Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Ketiga, Jakampus UIN berharap tim pemasaran/marketing Persija melakukan evaluasi menyeluruh untuk menyesuaikan strategi dengan kebutuhan dan harapan para pendukung."
Baca Juga: Soroti Shin Tae-yong Tertawa Usai Drawing ASEAN Cup 2024, Media Vietnam Bicara soal Kepedihan
"Kami percaya bahwa dengan perhatian dan tindakan yang tepat, Persija dapat kembali ke jalur kemenangan dan mempertahankan reputasinya sebagai tim sepak bola terkemuka di Indonesia."
"Keempat, Jakampus UIN mendesak Persija untuk memiliki seseorang yang bertanggung jawab di bidang public relation."
"Sebagai klub sepak bola profesional yang juga berbasis perusahaan, hal tersebut sangatlah penting sebagai jembatan informasi kepada publik, atas apa yang tengah terjadi di dalam tim, baik itu di dalam lapangan, maupun di dalam korporasi."
"Hal ini diajukan agar segala informasi terkait Persija dapat tersampaikan melalui satu pintu, sehingga dapat menepis opini-opini liar yang dilontarkan oleh pihak-pihak di luar tim Persija," tutup Jakampus UIN.