Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Profil Peserta EURO 2024 - Timnas Belanda, Mesin Baru dengan Onderdil Utama dari Maluku

By Beri Bagja - Rabu, 29 Mei 2024 | 13:15 WIB
Gelandang berdarah Maluku, Tijjani Reijnders (atas), dijagokan sebagai dinamo utama guna memimpin lini tengah timnas Belanda di Euro 2024. (AFP)

Lutsharel GEERTRUIDA, Matthijs DE LIGT, Virgil VAN DIJK, Nathan AKE, Daley BLIND, Jeremie FRIMPONG, Denzel DUMFRIES, Ian MAATSEN, Micky VAN DE VEN, Stefan DE VRIJ

Gelandang

Jerdy SCHOUTEN, Xavi SIMONS, Gini WIJNALDUM, Quinten TIMBER, Tijjani REIJNDERS, Joey VEERMAN, Teun KOOPMEINERS, Ryan GRAVENBERCH, Frenkie DE JONG

Penyerang

Wout WEGHORST, Memphis DEPAY, Cody GAKPO, Donyell MALEN, Steven BERGWIJN, Brian BROBBEY

Peluang di Euro 2024:

Sepasang kekalahan dari Prancis pada kualifikasi menunjukkan level kekuatan dan kematangan Les Bleus masih di atas Belanda. Oranje bakal bersaing ketat dengan Polandia dan Austria untuk merebut tiket runner-up grup. Setelah lolos fase gugur, apa pun bisa terjadi.

Jadwal di Grup D

16/6/2024: Polandia vs Belanda (Volksparkstadion, Hamburg)

21/6/2024: Belanda vs Prancis (Leipzig Stadium, Leipzig)

25/6/2024: Belanda vs Austria (Olympiastadion, Berlin)

Ket.: * = Skuad sementara sampai Rabu (29/5/2024)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P