Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bawa Striker Tottenham Bela Thailand, Langkah Identik Madam Pang Seperti Erick Thohir Perkuat Timnasnya

By Bagas Reza Murti - Jumat, 31 Mei 2024 | 07:50 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir (kanan) dan Presiden Federasi Sepak Bola Thailand, Nualpham Lansam atau yang kerap disapa sebagai Madam Pang (kiri) (Instagram Erick Thohir)

Hal ini kemudian dilanjutkan dengan Erick Thohir yang juga memanggil pemain-pemain keturunan terbaik.

Di awal-awal Erick Thohir memimpin, Justin Hubner yang merupakan pemain muda klub Premier League, Wolves berhasil diyakinkan untuk membela timnas Indonesia .

Kini beberapa pemain keturunan garde A juga sudah bisa membela timnas Indonesia.

Baca Juga: Vincent Kompany Ajukan Permintaan Pertama ke Bayern Muenchen, Ingin Boyong Mantan Rekannya di Man City

PSSI
Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama calon pemain Timnas Indonesia Maarten Paes seusai menjadi WNI.

Sebut saja Thom Haye, Ragnar Oratmangoen, dan Nathan Tjoe-A-On.

PSSI juga masih mengusahakan 3 pemain lagi untuk bisa memperkuat timnas Indonesia yakni Maarten Paes, Jens Raven dan Calvin Verdonk.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P