Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sejauh ini baru dengar-dengar saja informasinya."
"Jadi kami masih mau melihat pengumuman resminya seperti apa," kata Teddy.
Usai menggelar arak-arakan gelar juara Liga 1 2023/2024 di Bandung, para pemain Persib dipersilahkan untuk berliburan.
Baca Juga: Jalin Komunikasi ke Pihak Luar, Man United Ancam Nasib Ten Hag
Teddy mengisyaratkan bahwa para pemain Persib akan kembali berkumpul pada akhir Juni 2024 atau saat Piala Presiden 2024 sedang berlangsung.
"Tim libur mungkin sekitar tiga sampai empat pekan."
"Setelah itu kami akan kumpul lagi," kata Teddy.