Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Hadapi Timnas Indonesia, Kevin Mendoza Ungkap Jagoan di EURO 2024

By Abdul Rohman - Jumat, 14 Juni 2024 | 08:45 WIB
Kiper timnas Filipina, Kevin Mendoza, saat akan menendang bola di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Adrian Ugelvik pun harus dilarikan ke Rumah Sakit (RS) untuk menerima penanganan yang lebih intensif.

"Tapi menurut saya kita harusnya mendapatkan penalti," tutur pemain berpostur 187 cm itu saat ditemui.

Dia menambahkan, berlaga di SUGBK diibaratkan tampil di rumah.

Suasana SUGBK dianggap Kevin Mendoza tidak kalah dengan markas Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

"Ya, saya merasa seperti di rumah. Ini seperti Bandung," kata Mendoza.

"Atmosfer yang luar biasa."

"Fan di Indonesia, saya suka mereka. Mereka sangat baik," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P