Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ernando Ari Curi Ilmu di EURO 2024 Sebelum Tampil Bersama Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Mochamad Hary Prasetya - Sabtu, 15 Juni 2024 | 20:20 WIB
Ernando Ari Sutaryadi sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (9/6/2024) malam. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Ernando Ari menilai pastinya banyak pemain-pemain terutama kiper berkualitas yang tampil di EURO 2024.

Ini sangat bagus untuk terus meningkatkan permainannya.

"Pastinya di EURO 2024 nanti banyak pemain berkelas."

Baca Juga: Pulang ke Maluku, Ragnar Ortamangoen Dapat Sambutan Hangat dari Warga

"Itu bisa membuat saya untuk tambahan belajar," tutup Ernando Ari.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P