Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Al Ittihad sendiri berencana untuk menggunakan jasa Pioli dan memecat Marcelo Gallardo dari kursi pelatih.
"Stefano Pioli, salah satu dari tiga opsi utama untuk menjadi manajer baru Al Ittihad," cuit Fabrizio Romano.
"Al Ittihad sedang mendiskusikan tiga kandidat dan Pioli masuk dalam daftar pendek setelah meninggalkan AC Milan."
"Marcelo Gallardo akan meninggalkan Al Ittihad," lanjutnya.
Baca Juga: AC Milan Soroti Gelandang Keturunan Indonesia di EURO 2024
Akan tetapi, sampai saat ini Pioli belum memutuskan untuk menerima pinangan dari Al Ittihad.