Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup U-16 2024 - Menang Telak atas Singapura, Aksi Kiper Tepis Penalti Ubah Arah Laga Untuk Timnas U-16 Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 22 Juni 2024 | 15:45 WIB
Selebrasi para pemain Timnas U-16 Indonesia merayakan gol Alberto ke gawang Singapura pada matchday pertama Grup A ASEAN Cup U-16 2024 di Stadion Manahan, Surakarta, Jumat (21/6/2024). (LUKMAN ADHI KURNIAWAN/BOLASPORT.COM)

Tim asuhan Nova Arianto unggul melalui tandukan Mierza Firjatullah pada menit ke-39.

Garuda Asia tambah bersemangat usai unggul satu gol.

Timnas U-16 Indonesia menambah keunggulan jadi 3-0 atas The Young Lions pada babak kedua.

Dua gol Garuda Asia dicetak oleh Evandra Florasta (57') dan Fandi Alberto (86').

Nova Arianto angkat bicara soal insiden tersebut.

Pelatih 44 tahun tersebut tentu sudah mengantisipasi hal tersebut.

Dirinya tidak meremehkan kelebihan dari Singapura saat melancarkan serangan balik dan bola-bola atas.

Baca Juga: Berpeluang Turunkan Tim Muda di ASEAN Cup 2024, Erick Thohir Enggan Timnas Indonesia Tiru Nasib Kroasia

"Yang pasti kita selalu antisipasi ya, tadi memang di awal yang kita bicarakan bahwa Singapura bukan tim yang jelek," ujar Nova Arianto.

"Singapura juga bisa memberikan perlawanan yang menyulitkan."